Artikel

Home / Artikel

Pisang, Manfaat Untuk Kesehatan

By foodandc / November 9, 2023

Pisang adalah salah satu buah yang paling digemari banyak orang. Mulai dari bayi, anak kecil, remaja, dewasa hingga lansia. Gimana nggak, pisang menjadi buah populer karena punya banyak kelebihan. Naturally, pisang punya rasa yang manis dan bertekstur lembut. Selain enak, pisang juga kerap dijadikan alternatif makanan karena praktis. Cara mengonsumsinya sangat mudah, kita hanya perlu mengupas […]

Read More

Natto, Fermentasi Kedelai Khas Jepang

By foodandc / November 9, 2023

Natto adalah makanan tradisional Jepang yang terbuat dari kacang kedelai. Pembuatannya melalui proses fermentasi sederhana menggunakan bubuk spora natto. Kacang kedelai pertama direndam dan direbus untuk kemudian diinokulasi dan diinkubasi. Berbeda dengan tempe yang padat, natto memiliki tekstur yang lengket dan bau yang khas. Biasanya, natto disajikan bersama nasi dan diberikan tambahan kecap dan mustard. […]

Read More